Sektor Agama

Sebagai sumber moral dan akhlak dalam kehidupan

Agama sebagai undang-undang ilahi yang didatangkan Allah untuk menjadi pedoman hidup dan kehidupan manusia di alam dunia untuk mencapai kerajaan dunia dan kesentosaan di akhirat.

Moral sebagai kesesuaian dengan ide-ide yang umum diterima tentang tindakan manusia, mana yang baik dan mana yang wajar.

Dan akhlak segala sifat yang tertanam dalam hati, yang menimbulkan kegiatan-kegiatan dengan ringan dan mudah tanpa memerlukan pemikiran sebagai pertimbangan.

Jembatan Dunia & Akhirat

Fungsi jembatan di sektor keagamaan amat sangat berdampak positif bagi mereka yang membutuhkan, memudahkan untuk menimba ilmu ataupun menyiarkan poin poin keagamaan dan tentunya meningkatkan intensitas ibadah bagi warga setempat.

Disisi lain, membantu mereka untuk mendapatkan akses yang mudah untuk beribadah, mudah mudahan dapat menjadi bekal bagi kita di akhir hayat dan menjadikan jembatan menuju tempat peristirahatan terakhir yang didambakan.

#DARIBAIKJADIBAIK

Berikut adalah beberapa hasil dari tangan tangan orang baik, yang terus memberi manfaat sampai saat.

Sektor Ekonomi, Sektor Pendidikan

Kami mengajak teman teman untuk bergabung dalam aksi kebaikan #daribaikjadibaik, demi terwujudnya 1 Juta meter penyambung asa, sebagai cita cita bangsa. Walaupun hanya sebatas senyuman akan berarti bagi mereka yang membutuhkan.

BERGABUNG SEKARANG